Aplikasi android khusus ibu hamil

Aplikasi android khusus ibu hamil. Memiliki buah hati yang sehat dan cerdas adalah impian semua orang. Buah hati yang sehat cerdas tidak lepas dari kebutuhan nutrisi bayi sejak dalam kandungan. Selain nutrisi calon-calon ibu hamil harus memperhatikan berbagai aspek demi perkembangan calon bayinya. Banyak cara yang bisa di lakukan demi mempersiapkan masa-masa tersebut salah satunya dengan cara mencoba aplikasi ibu hamil dengan layanan anroid. Layanan ini sangat membantu dalam mendpatkan berbagai informasi  yang sangat berguna. Di bawah ini berbagai macam reverensi mengenai aplikasi android khusus ibu hamil 

BabyCenter My Pregnancy Today
BabyCenter My Pregnancy Today adalah aplikasi android untuk ibu hamil yang memiliki informasi lengkap  dan tips mengenai ibu hamil yang bersumber dari organisasi kehamilan dan parenting yang cukup terkemuka , dengan aplikasi ini ibu hamil bisa memantau sijanin tiap hari sehingga anda siap dalam menghadapi kelahiran si buah hati anda. Cara penggunaan aplikasi ini sangat mudah anda tinggal memasukkan usia kehamilan anda.
Berikut ini adalah fitur andalan dari aplikasi ini.
1. Menyajikan gambar kehamilan anda setiap hari, seperti peruhbahan bentuk sijanin dan menapilkan tips cara menyikapinya
2. Memberikan gambar ilustrasi  perkembangan sijanin tiap harinya.
3. Menyajikan suah list jadwal  untuk mengatur pekerjaan anda
4.  Menghubungkan anda dengan ibu hamil lainnya yang usia kandungan yang sama dengan anda yang disebut dengan fitur “Birth Clups”
5.  Membagikan aneka  tips untuk asupan nutrisi untuk anda
6.  Menyajian informasi perhitungan mundur waktu kelahiran calon buah hati anda
Aplikasi  android BabyCenter My Pregnancy Today dapat anda download gratis di playsotre anda.

Prenatal Lullabies lite
Menurut para ahli mendengarkan musik klasik bagi ibu hamil dapat membuat calon bayi dalam kandungan menjadi lebih cerdas. Oleh karena itu aplikasi android ini menyajikan kebutuhan itu untuk anda, aplikasi ini dibuat oleh imoblife Inc. Menyajikan 5 buah musik klasik yang dapat merangsang pertumbuhan otak sibayi dan membantu rileksisasi untuk ibu hamil.
Aplikasi android untuk ibu hamil ini mempunya fitur khusus untuk mengatur  lama musik terputar, sehingga anda tidak perlu repot-repot memetikan disaat anda mau tidur. Aplikasi android ini memiliki 5 musik yang dapat anda uunduh di playstore anda aplikasi ini juga menyediakan 10 lagu untuk versi berbayar yang di hargai sebesar $2,97.

Mom 2 Be Pregnancy Tracker.
Mom 2 Be Pregnancy Tracker adalah aplikasi sangat membatu ibu hamil, dengan aplikasi android ini ibuhamil dapat terus menerus memantau perkembangan kandungannya dari waktu kewaktu, yang mmbuat aplikasi ini beda daari aplikasi lain dimana anggota keluarga dapat memantau juga perkembangan sijanin dengan fitur sharing yang disiapkan oleh aplikasi ini.
Adapun beberapa fitur dari aplikasi android mom 2 Be Pregnancy Tracker yaitu :
-          Meyipkan jurnal atau buku harian bagi para ibu hamil
-          Menyajikan tip-tips dan trik yang sangat membatu setiap minggunya
-          Menyajikan statisik trafik harian tentang perkembangan janin
-          Memberikan fitur sharing untuk anggota keluarga

Pregnancy Assistant
Pregnancy Assistant adalah aplikasi android khusu ibu hamil yang di kembangkan oleh developer  Zneref , aplikasi ini sama dengan aplikasi di pertama dan kedua diman kita tinggal memasukkan usia kandungan dimana aplikasi ini menyajikan informasi berat , panjang janin dan waktu estimasi kelahiran si bayi.
Demikian list aplikasi android khusus ibu hamil kami buat semoga dapat membatu bagi yang lagi mencari dan sampai jumpa di info aplikasi android lainnya.

wassalam

Related Posts:

0 Response to "Aplikasi android khusus ibu hamil"

Posting Komentar